Cilegon – Inakor.id – Musyawarah Rencana Pembangunan Kelurahan (Musrenbangkel) Ciwaduk Kecamatan Cilegon kota Cilegon yang bertempat di Aula Kantor Kelurahan Ciwaduk Kamis (07/1/2025)
Nurul Hadiyati Lurah Ciwaduk,” mengatakan acara Musrenbangkel Kelurahan Ciwaduk untuk peningkatan Pembangunan hari ini secara prioritas adalah penanganan Banjir di wilayah Ciwaduk,”ujarnya
Langkah Awal kita akan programkan di Kelurahan Ciwaduk untuk program Pokmas di setiap RW penanganan Banjir di Blok E dan Blok G di pagebangan.
Kordinasi terus dengan dinas PUPR Kota Cilegon di Kampung Sawah di Blok B sudah berkordinasi terus normalisasi sungai makam Balung di RW.
Kami sudah berkordinasi Dengan Camat Karena itu meliputi tiga wilayah Kelurahan Ciwaduk Ciwaduk baru dan Citangkil sehingga itu yang menjadi kewenangan Kecamatan.
Kami juga menginginkan fasilitas dari dinas PUPR Kota Cilegon karena memang pengaruh itu membuat genangan di pemukiman Blok E di RW 05,”kata Nurul Hadiyati
Di tahun 2025 sampai 2026 masih penangan banjir berkelanjutan tidak bisa secepatnya kita komunikasikan dan koordinasi terus kepada Stakeholder terkait untuk mengatasi penanganan banjir,”Jelas Nuru Hadiyati
Rencana di tingkat kecamatan Cilegon Musrenbangcam kami sudah sampaikan pihak kecamatan Cilegon di Musrenbngcam Cilegon.
Harapan usul usulan usulan yang di sampaikan oleh masyarakat ini bisa di penuhi oleh OPD OPD terkait, ” Tutupnya
Maman Herman Camat Cilegon Menambahkan mengucap rasa bangga dan bersyukur kepada Allah SWT tentunya Tokoh masyarakat dan Lurah dan jajaran siang ini bisa mengikuti musrenbangkel Kelurahan Ciwaduk,”
imbuhnya
Tentunya langkah langkah ini mudah mudahan tulus di berkati Allah SWT tentunya kami menyampaikan apresiasi kepada kelurahan berserta jajaran.
Syukur Alhamdulillah Walaupun Kota Cilegon lagi mengalami Defisit Anggaran tapi Kelurahan Se Kota Cilegon masih bisa melakukan Kegiatan Musrenbangkel.
Menyangkut hajat hidup orang banyak baik dari segi pemerintah maupun sosialisasi kepada kemasyarakatan
Usulan – usulan dari masyarakat agar sesuai dengan kebutuhan dan keinginan untuk masyarakat wabilkhusus kelurahan Ciwaduk,”tutup Maman Herman
(Rohim)